Beberapa hari terakhir di media massa ramai memberitakan tentang perampokan. Baik yang menggunakan senjata api seperti film ala barat, ataup...
Beberapa hari terakhir di media massa ramai memberitakan tentang perampokan. Baik yang menggunakan senjata api seperti film ala barat, ataupun yang menggunakan hipnotis. Kedua cara merampok seperti itu kayaknya sedang menjadi 'trend' kejahatan saat ini..
Maka, ramai-ramai pulalah setiap stasiun teve membahas kejadian perampokan itu. Semalam aku melihat tayangan pada salah satu stasiun teve yang menampilkan seorang ahli hypnoterapi sebagai nara sumbernya. Sang ahli tersebut dengan gamblangnya menceritakan bahwa menghipnotis orang itu sesungguhnya bisa dilakukan oleh setiap orang. Lho koq..?? Aku pun menjadi bingung..!! Lantas, sang ahli melanjutkan penjelasannya bahwa menghipnotis orang itu bisa dipelajari oleh siapa saja. Hanya mempelajarinya dalam waktu delapan jam sudah bisa menghipnotis orang.
Lalu sang ahli mempraktekkan cara-cara bagaimana dia mensugesti pikiran seseorang. Dalam tayangan itu ada seseorang yang bersedia menjadi model untuk dihipnotis. Aku pun takjub, sebab dalam hitungan beberapa detik sang model terkulai lemas tak berdaya. Sang model kemudian menuruti semua perintah sang ahli hipnoterapi untuk melakukan sesuatu.
Hmm.. begitu mudahnya menghipnotis orang ya? Mudah-mudahan tak banyak orang mempelajari hipnotis ini dengan tujuan jahat, kecuali menggunakan hipnotis untuk terapi kesehatan.
Pada acara tersebut sang presenter menanyakan bagaimana caranya agar terhindar dari hipnotis? Sang ahli menjawab singkat, " Bagi yang muslim hendaknya selalu berzikir dalam hati. Dan bagi yang non muslim selalu ingat Tuhan di hatinya. InsyaAllah kalau kita selalu ingat Sang Pencipta, kita terhindar dari hipnotis. Karena pada prinsipnya hipnotis adalah cara-cara bagaimana mensugesti pikiran orang lain.."
Nah, ternyata tak sulit ya kiat-kiatnya.. Maka, jangan biarkan fikiran dan jiwa kita kosong, sobat..!!
Maka, ramai-ramai pulalah setiap stasiun teve membahas kejadian perampokan itu. Semalam aku melihat tayangan pada salah satu stasiun teve yang menampilkan seorang ahli hypnoterapi sebagai nara sumbernya. Sang ahli tersebut dengan gamblangnya menceritakan bahwa menghipnotis orang itu sesungguhnya bisa dilakukan oleh setiap orang. Lho koq..?? Aku pun menjadi bingung..!! Lantas, sang ahli melanjutkan penjelasannya bahwa menghipnotis orang itu bisa dipelajari oleh siapa saja. Hanya mempelajarinya dalam waktu delapan jam sudah bisa menghipnotis orang.
Lalu sang ahli mempraktekkan cara-cara bagaimana dia mensugesti pikiran seseorang. Dalam tayangan itu ada seseorang yang bersedia menjadi model untuk dihipnotis. Aku pun takjub, sebab dalam hitungan beberapa detik sang model terkulai lemas tak berdaya. Sang model kemudian menuruti semua perintah sang ahli hipnoterapi untuk melakukan sesuatu.
Hmm.. begitu mudahnya menghipnotis orang ya? Mudah-mudahan tak banyak orang mempelajari hipnotis ini dengan tujuan jahat, kecuali menggunakan hipnotis untuk terapi kesehatan.
Pada acara tersebut sang presenter menanyakan bagaimana caranya agar terhindar dari hipnotis? Sang ahli menjawab singkat, " Bagi yang muslim hendaknya selalu berzikir dalam hati. Dan bagi yang non muslim selalu ingat Tuhan di hatinya. InsyaAllah kalau kita selalu ingat Sang Pencipta, kita terhindar dari hipnotis. Karena pada prinsipnya hipnotis adalah cara-cara bagaimana mensugesti pikiran orang lain.."
Nah, ternyata tak sulit ya kiat-kiatnya.. Maka, jangan biarkan fikiran dan jiwa kita kosong, sobat..!!
memang buat umat muslim , dzikir adalah cara yang mujarab agar jiwa ini tidak kosong . .
BalasHapus:)
Aku pernah melihat di TV seorang pembawa acara sengaja belajar hipnotis (yang memang hanya memakan waktu singkat).
BalasHapusSaat balik kantor (ke stasiun TV) dia mempraktekkannya pada karyawan TV tsb... dan berhasil..!
Ternyata memang mempelajari hipnotis mudah, mbak.
Sebenernya kalo nggak salah inget, saya tahunya hipnotis itu bisa dilakuin kalo orangnya baik sadar apa nggak sadar mau buat dihipnotis..
BalasHapusmungkin nggak sadarnya ini gara-gara kosong pikirannya kali yaa..
wah, udah rame ya blog Mbak Rita. Lama nggak main kesini, nih...
BalasHapusUdah ada foto segala...
Top markotop deh pokonya.
Bener banget tuh, Mbak. Selalu zikir dalam hati. Katanya sih, orang yang kesurupan itu juga karena pikirannya lagi kosong yah?
@atha: memang itulah salah satu kekuatan zikir
BalasHapus@catatan kecil: iyamemang benar Mbak mudah koq belajar hipnotis, temenku aja bisa menghipnotis..
@gaphe: tentu saja kalo orang baik pasti dia dilindungi Tuhan koq kalo ada org mau berbuat jahat padanya..
@dewi: hai Mbak, dah lama sekali gak maimpir, apa kabar?